Brokoli Cah Putih Telur

Dipos pada February 10, 2022

Brokoli Cah Putih Telur

Anda sedang mencari inspirasi resep Brokoli Cah Putih Telur yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Brokoli Cah Putih Telur yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Brokoli Cah Putih Telur, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Brokoli Cah Putih Telur enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Brokoli Cah Putih Telur sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Brokoli Cah Putih Telur memakai 10 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kelebihan putih telur, skali-skali dimasak barengan brokoli.... Enak bergizi... 😋 #PekanPosbar #Brokoli #PejuangGoldenBatikApron #week04 #CookpadCommunity_Jakarta

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Brokoli Cah Putih Telur:

  1. 250 gr putih telur
  2. 1 bonggol brokoli
  3. 3 buah cabe merah
  4. 3 buah cabe hijau
  5. 3 siung bawang putih
  6. 3 siung bawang merah
  7. 1 sdt garam
  8. 1 sdm saos tiram
  9. 1 sdt minyak wijen
  10. 200 ml air

Langkah-langkah untuk membuat Brokoli Cah Putih Telur

1
Masukkan putih telur dalam plastik. Rebus sampai matang. potong2 kotak2.
Brokoli Cah Putih Telur - Step 1
Brokoli Cah Putih Telur - Step 1
Brokoli Cah Putih Telur - Step 1
2
Cuci dan potong2 brokoli sesuai kuntumnya. Blansir/rebus sebentar. Angkat. Siram air dingin spy proses pematangan berhenti.
Brokoli Cah Putih Telur - Step 2
Brokoli Cah Putih Telur - Step 2
3
Haluskan bawang merah dan bawang putih. Potong-potong cabe merah dan cabe hijau. Kemudian tumis bawang merah bawang putih sampai harum. Masukkan cabe, tumis lagi.
Brokoli Cah Putih Telur - Step 3
Brokoli Cah Putih Telur - Step 3
4
Masukkan potongan putih telur. Tambahkan garam, saos tiram, minyak wijen dan air. Masak sebentar. Cek rasa.
Brokoli Cah Putih Telur - Step 4
Brokoli Cah Putih Telur - Step 4
5
Masukkan brokoli. Aduk sebentar hingga semua tercampur.
Brokoli Cah Putih Telur - Step 5
Brokoli Cah Putih Telur - Step 5
6
Pindahkan ke piring/mangkuk. Siap disajikan.
Brokoli Cah Putih Telur - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

01. Tumis Buncis Brokoli dan Tempe Untuk Anak GTM

01. Tumis Buncis Brokoli dan Tempe Untuk Anak GTM

Halo sahabat cookpad..😊 Hari ini tidak seperti biasa saya masak untuk anak dengan sayur berkuah. Kali ini saya mencoba untuk masak buat mereka dengan tumis tumisan. Agar mereka juga tidak bosan dan bisa merasakan masakan ibunya selain sayur berkuah..hehe😁 Semoga dengan resep sederhana saya ini bisa membantu para sahabat cookpad yang ingin memasak untuk anak tercinta..😊 Selamat mencoba👍🏼

2 orang
25 menit
Cah Brokoli Bakso Saos Tiram

Cah Brokoli Bakso Saos Tiram

Masak kesukaan si sulung ,kalo ada brokoli langsung lahap . Masak simple tapi enak 😍 #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #Posbar #Brokoli #MasakSimple #CahBrokoli

Brokoli Saus Telur

Brokoli Saus Telur

Sumber: @itha_cooking https://cookpad.com/id/r/15633303?i=LYJD40 #PekanPosbar #Brokoli #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_blitar #CookpadCommunity_Malang #Cookpad_id #Cookpadindonesia

Bubur Sumsum Brokoli Super Lembut

Bubur Sumsum Brokoli Super Lembut

Selamat malam minggu... Siang tadi aku bikin makanan selingan buat anak-anak ku... Resep dari kak @baking_ketje beneran lumer bgt bubur sumsumnya. Aku mix dgn brokoli, ya karena anak² akhir² ini susah makan sayur... Tips : Rebus brokoli hingga matang. Supaya tidak pahit. #PejuangGoldenBatikApron #Timlo_Brokoli #pekanposbar #brokoli #HuntersInAction #GABakingKetje #Semarak_GABakingKetje #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo

2 mangkok
30 menit
Brokoli Saus Telur Asin

Brokoli Saus Telur Asin

Brokoli adalah salahsatu sayur favorit di keluarga kami. Warnanya hijau, bentuknya cantik berkuntum. Rasanya pun enak, cuma direbus saja si anak udah doyan banget. Klo biasanya masakan dengan saos telur asin ini ng blend dg yang krispi (seperti ayam, tahu dan brokoli krispi), kali ini saya pengen bikin yang rebus aja. Pengen yang lebih natural gt wkwkwkwk sekaligus mengurangi yang minyak². Jadi hidup tetap elegan, ga panik meskipun minyak langka #halah. Saus telur asin nya recook dari resep mami cantik @PutriChristian #Timlo_Brokoli #CookpadCommunity_Solo #PejuangGoldenBatikApron

2 porsi
20 menit
Pizza Brokoli

Pizza Brokoli

Masih ada brokoli, beli pas bikin brokoli tots kmrn.. cuzz bikin pizza toping brokoli😍. Juga utk meramaikan posbar mingguan msh dengan tema Serba serbi brokoli. #PekanPosbar #Brokoli #CookpadCommunity_Bogor

Sup Sayur dengan Bonggol Brokoli

Sup Sayur dengan Bonggol Brokoli

Masak simple dan sehat dengan warna warni sayuran yang menyegarkan. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #DuoUyekWeek2

Sop Ayam dengan Brokoli dan teman²

Sop Ayam dengan Brokoli dan teman²

Sop Ayam... menu simple yang dapat dinikmati hampir setiap saat, sayur wajib seperti Wortel 🥕 dan Kentang 🥔, dilengkapi sayur lain pastilah sedap. Pada resep sop ini kita tambah Brokoli 🥦.

3-4 orang
30 menit
Cah Brokoli Ayam Jamur

Cah Brokoli Ayam Jamur

#PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #Pais_Brokoli #Pais_NgolahBrokoli #CookpadCommunity_Bandung

Brokoli ayam kuah MPASI 23 bulan

Brokoli ayam kuah MPASI 23 bulan

#PekanPosbar #brokoli #mpasi23bulan #sayanganak #pejuanggoldenaproan #stayathome #masakdirumah #masakpenuhcinta #cookpadcomunity_sumut

3 porsi
Frittata Brokoli Sosis Jamur Keju

Frittata Brokoli Sosis Jamur Keju

Masih dalam rangka posbar mingguan dengan tema olahan palawija saya mau buat Frittata Brokoli Sosis Jamur resepnya mba Tintin Rayner dengan bahan kentang sebagai salah satu hasil palawija. Sengaja masaknya pagi2 buat sarapan sekalian jd gak usah dua kali masak😆 #Jabodetabek_OlahanPalawija #CookpadCommunity_Bogor

Brokoli, Wortel, Kentang MPASI pertama 6 bulan

Brokoli, Wortel, Kentang MPASI pertama 6 bulan

Karena aku mama baru.. dan belum pandai memasak Aku memulai MPASI sesimple mungkin Karena ini juga hari pertama si Baby MPASI.. aku gak pakai daging2an dulu.. hanya sayuran aja.. Sebagai perkenalan bagi baby juga :'))

2 kali makan
±15 menit
Fusilli dengan Sosis & Brokoli

Fusilli dengan Sosis & Brokoli

Pasta Fusilli dengan sosis sapi yang padat dan empuk serta brokoli yang segar.

25 Menit
TUMIS PUTREN BROKOLI ▪

TUMIS PUTREN BROKOLI ▪

Jagung putren ini rasanya gurih. Enaknya dimasak tidak terlalu matang, masih terasa kress saat digigit. Cara masaknya juga gampang, campur semua bahan saus terlebih dulu, nanti tinggal disiramkan ke wajan. Lebih cepat & merata. Rasa asli jagung & bumbu saus2nya sudah cukup lezat, jadi tidak saya tambahkan penyedap atau kaldu bubuk lagi. Juga supaya rasa aslinya keluar. Oh ya.. saya jg tipe yg belanja sayur seminggu sekali. Si putren ini awet disimpan di kulkas ya.. dimasukkan dalam plastik saja. Cocok buat andalan akhir minggu 😃 Malah ini belanjaan lebih dr seminggu yang lalu deh. Yg penting saat beli betul2 bagus & segar. Selamat berkreasi !

89. Bubur ayam tahu brokoli MPASI 6+

89. Bubur ayam tahu brokoli MPASI 6+

masih seputar resep mpasi, krn si adek krg suka bubur fortif jadilah mesti mikirin bikin menu apalagi, semangatt ! #PejuangGoldenBatikApron

3 porsi
Tumis ayam brokoli

Tumis ayam brokoli

Bosannn menu diet grill muluuuu….sekali2 ayamnya di tumis dah ahhhh, biar lucuuuu 😂😂😂